Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Kenali Deretan Lengkap 50 Pinjaman Online Resmi 2023

Di tengah perkembangan zaman yang semakin maju seperti sekarang ini, kini masyarakat lebih mudah dalam menemukan pinjaman online yang cocok sesuai dengan kebutuhan. Bahkan dengan kemudahan proses pengajuan pinjaman dengan memanfaatkan aplikasi yang ada, membuat masyarakat tertarik untuk mencoba menggunakan aplikasi pinjaman online yang ada di Indonesia. Meski demikian, memilih aplikasi pinjaman dana online sebaiknya perlu berhati-hari agar tidak memberikan dampak kerugian. Maka dari itu, disini akan dibahas secara lebih detail terkait apa saja deretan lengkap 50 pinjaman online resmi 2023 yang sudah terdaftar di OJK.

Deretan Lengkap 50 Pinjaman Online Resmi

Perbedaan pinjaman online legal (resmi) vs pinjaman belum resmi

Antusiasme masyarakat akan kemunculan pinjaman online di Indonesia belakangan ini semakin tinggi. Apalagi dengan adanya pinjaman online belum resmi yang membuat keresahan di masyarakat perlu untuk diwaspadai. Sebab, jika tidak diperhatikan lebih detail, maka hal ini akan membuat mereka terjebak dalam pinjaman online belum resmi yang akhirnya akan membawa dampak buruk bagi si peminjam ke depannya.
Oleh karena itu, sangat penting bagi kalangan masyarakat untuk bisa mengetahui perbedaan ciri-ciri pinjaman online yang legal dan pinjaman online yang belum resmi. Sehingga, hal ini akan mampu meminimalisir terjadinya praktik-praktik tidak etis dalam hal penagihannya. Lantas, apa saja perbedaan ciri-ciri kedua pinjaman online tersebut?

Ciri-ciri pinjaman online legal

  • Sudah terdaftar dan berizin resmi di pihak OJK (Otoritas Jasa Keuangan)
  • Pinjaman online resmi biasanya tidak menawarkan layanan melalui saluran komunikasi pribadi
  • Pemberian pinjaman biasanya akan menyeleksi pihak peminjam terlebih dahulu
  • Bunga / biaya pinjaman bersifat transparan
  • Memiliki layanan pengaduan
  • Sudah mengantongi identitas pengurus dan alamat kantor yang jelas
  • Pihak penagih biasanya wajib memiliki sertifikasi penagihan yang diterbitkan oleh pihak AFPI

Ciri-ciri pinjaman online tdk resmi

  • Tidak terdaftar dan berizin resmi di OJK
  • Dalam memberikan penawarannya biasanya melalui SMS / WhatsApp
  • Proses pemberian pinjaman dana online terbilang sangat mudah dilakukan
  • Sistem bunga / biaya pinjaman yang dikenakan ke peminjam bersifat tidak jelas
  • Tidak memiliki layanan pengaduan
  • Tidak mengantongi identitas pengurus dan alamat kantor biasanya tidak jelas
  • Biasanya sering kali adanya ancaman teror, intimidasi dan lain-lain saat melakukan penagihan pinjaman

Daftar pinjaman online resmi 2023 yang wajib Anda pilih sekarang juga

Setelah mengetahui perbedaan ciri-ciri pinjaman online legal dan ilegal di atas, Anda tentunya penasaran mengenai apa saja daftar dari pinjaman online tersebut, bukan? Oleh karena itu, disini ada beberapa pilihan daftar pinjaman online resmi yang aman untuk Anda gunakan.
  1. Kredinesia
  2. Pintek
  3. ModalRakyat
  4. SOLUSIKU
  5. Cairin
  6. TrustIQ
  7. KLIK KAMI
  8. Duha SYARIAH
  9. Invoila
  10. Sanders One Stop Solution
  11. DanaBagus
  12. UKU
  13. KREDITO
  14. AdaPundi
  15. Lentera Dana Nusantara
  16. Modal Nasional
  17. Komunal
  18. Restock.ID
  19. TaniFund
  20. Ringan
  21. Avantee
  22. Gradana
  23. Danacita
  24. IKI Modal
  25. Ivoji
  26. Indofund.id
  27. iGrow
  28. Danai.id
  29. DUMI
  30. LAHAN SIKAM
  31. qazwa.id
  32. KrediFazz
  33. Doeku
  34. Aktivaku
  35. Danain
  36. Indosaku
  37. Jembatan Emas
  38. EDUFUND
  39. GandengTangan
  40. PAPITUPI SYARIAH
  41. BantuSaku
  42. danabijak
  43. Danafix
  44. AdaModal
  45. SamaKita
  46. KawanCicil
  47. CROWDE
  48. KlikCair
  49. ETHIS
  50. SAMIR

Itulah tadi daftar lengkap 50 pinjaman online resmi 2023 yang bisa dijadikan pilihan bagi Anda untuk melakukan pinjaman dana secara mudah, cepat dan aman.

7 komentar untuk "Kenali Deretan Lengkap 50 Pinjaman Online Resmi 2023"